-->

Bukti Pembayaran Dari TLA dan Ziddu September 2011

My Payout - Sudah lama rasanya saya tidak menulis tentang bukti pembayaran dari bisnis online yang saya dapat, pada bulan ini ada 2 bisnis online yang memberikan bayaran cukup besar menurut saya. Yang pertama adalah Text Link Ads ( TLA ) dan yang kedua dari Ziddu.com.

Kalau dari TLA sudah tiap bulan saya dapatkan berkat 2 link yang terjual di blog saya, yang dari Ziddu.com semenjak bergabung baru kali ini saya merasakan dollar dari Ziddu. Ziddu merupakan web penyimpanan file di internet dimana setiap file yang kita simpan di download oleh orang lain, maka kita akan mendapatkan bayaran $0.001

Sedangkan TLA adalah salah satu broker jualan link, apabila blog yang kita tawarkan ada yang berminat untuk memasang link maka kita akan mendapat bayarannya setiap bulan sesuai persetujuan kita saat menerima link tersebut.

Di bawah ini adalah gambar bukti pembayarannya yang saya ambil dari detail di akun paypal saya:
1. TLA



2. Ziddu.com

Apabila anda belum bergabung dengan dua web diatas, silahkan ikuti link dibawah ini untuk mendaftar secara gratis.

DAFTAR KE TLA
DAFTAR KE ZIDDU

Posting Komentar

Label

Subscribe Our Newsletter